PENGARUH ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 3 OKU TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS SURAT DINAS

Laila, Sari and Dr. Bambang, Sulistyo, M.Pd. and Awalludin, Awalludin, M.Pd. (2022) PENGARUH ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 3 OKU TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS SURAT DINAS. Other thesis, Universitas Baturaja.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (133kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (466kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (426kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (545kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (436kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (293kB)

Abstract

Keterampilan menulis merupakan keterampilan berbahasa produktif yang didapatkan melalui latihan yang rutin dan teratur. Dalam pembelajaran bahasa Indonesia yang diajarkan dan harus dikuasai oleh siswa disekolah menengah atas adalah keterampilan menulis surat dinas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan menulis surat dinas siswa SMA Negeri 3 OKU, dan
mendeskripsikan pengaruh mengikuti OSIS terhadap kemampuan menulis surat dinas pada siswa SMA Negeri 3 OKU. Penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi guru, siswa, peneliti, dan peneliti lain. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan analisis korelasi, metode penelitian ini dipilih karena akan mempelajari hubungan antara dua variabel atau lebih tanpa melakukan perubahan atau manipulasi terhadap data yang sudah ada (Arikunto, 2010:4). Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data penelitian ini adalah kuesioner dan tes. Teknik yang digunakan untuk menganalisis data menggunakan metode statisitik inferensial. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa hasil analisis nilai angket menunjukkan sebanyak 65.85% nilai siswa dalam kategori baik, hasil analisis tes menunjukkan sebanyak 70.73%
nilai siswa dengan kategori mampu sekali. Selanjutnya, hasil perhitungan nilai angket dan nilai tes menggunakan rumus Product Moment, didapat nilai rhitung sebesar 0.328, sedangkan nilai rtabel pada taraf signifikan 5% adalah 0.308. Bila dibandingkan antara nilai rhitung dengan nilai rtabel ternyata nilai rhitung lebih besar
dari nilai rtabel atau secara matematis dapat ditulis 0.3280.308. Hal ini berarti ada pengaruh positif yang signifikan antara mengikuti OSIS terhadap kemampuan
menulis surat dinas pada siswa SMA Negeri 3 OKU.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Universitas Baturaja > Jurnal > FKIP > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
UBR > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Yudith Unbara
Date Deposited: 25 Jul 2022 05:48
Last Modified: 25 Jul 2022 05:48
URI: http://repository.unbara.ac.id/id/eprint/690

Actions (login required)

View Item
View Item