PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS BATURAJA TERHADAP PEMBELAJARAN TATAP MUKA DI ERA NEW NORMAL

DONA, PERMATA SAPUTRA and HERWIN, SAGITA BELA,M.I.P and IKANG, PUTRA ANGGRA ,M.Si (2022) PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS BATURAJA TERHADAP PEMBELAJARAN TATAP MUKA DI ERA NEW NORMAL. Other thesis, Universitas Baturaja.

[thumbnail of COVER-DAFTAR LAMPIRAN.pdf] Text
COVER-DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (598kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (258kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (167kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (266kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (339kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (824kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (156kB)

Abstract

ABSTRAK PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS BATURAJA TERHADAP PEMBELAJARAN TATAP MUKA DI ERA NEW NORMAL OLEH DONA PERMATA SAPUTRA Keadaan New Normal merupakan kehidupan baru di mana masyarakat tetap melakukan berbagai aktivitas seperti biasa namun tetap menerapkan protokol kesehatan yang telah ditetapkan pemerintah agar penyebaran Virus Covid 19 dapat teratasi dan untuk melaksanakan kegiatan akademik khususnya di lingkungan Universitas Baturaja. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan untuk mengetahui persepsi mahasiswa Universitas Baturaja terhadap pembelajaran tatap muka di era new normal. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dengan sampel penelitian sebanyak 97 responden. Teknik pokok pengumpulan data menggunakan metode angket dan analisis data menggunakan analisis deskriptif. Pengukuran variabel dalam penelitian ini adalah dengan scoring pada alternatif jawaban dari angket yang disebarkan kepada responden. Data diperoleh melalui kuesioner, observasi dan dokumentasi. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 22 Desember 2021 sampai dengan 15 Januari 2022 di Universitas Baturaja. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan diperoleh persentase 85,15% variabel persepsi dari angka maksimal 485, berada pada kriteria “sangat kuat” dan nilai variabel pembelajaran tatap muka dengan persentase 83,30% berada pada kriteria “sangat kuat”. Artimya dapat disimpulkan bahwa mahasiswa Universitas Baturaja dapat menerima dan menjalankan kegiatan akademik dimasa kenormalan baru secara keseluruhan memberikan respon positif terhadap pembelajaran tatap muka di Universitas Baturaja. Diharapkan kepada Universitas Baturaja dapat proses pembelajaran yang dapat mengakomodasi antara pembelajaran konvensional (tatap muka) dengan pembelajaran online di era new normal, serta dosen sebagai tenaga pengajar diharapkan dapat merancang materi ajar yang lebih menarik, dan mudah diakses oleh mahasiswa.

Kata Kunci: Respon Mahasiswa, Pembelajaran Tatap Muka, New Normal.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Universitas Baturaja > Jurnal > FISIP > Ilmu Pemerintahan
UBR > Ilmu Pemerintahan
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Meria Unbara
Date Deposited: 11 Mar 2022 04:09
Last Modified: 11 Mar 2022 04:09
URI: http://repository.unbara.ac.id/id/eprint/398

Actions (login required)

View Item
View Item