PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM OKU

Yossy, Elvida and Darman, Syafei, S.E., M.Si. and Anis, Feblin, S.E., M.Si. (2023) PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM OKU. Other thesis, Universitas Baturaja.

[thumbnail of COVER YOSSY E 1811022.pdf] Text
COVER YOSSY E 1811022.pdf

Download (681kB)
[thumbnail of ABSTRAK YOSSY-1.pdf] Text
ABSTRAK YOSSY-1.pdf

Download (116kB)
[thumbnail of BAB 1 YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB 1 YOSSY E 1811022.pdf

Download (365kB)
[thumbnail of BAB II YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB II YOSSY E 1811022.pdf

Download (444kB)
[thumbnail of BAB III YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB III YOSSY E 1811022.pdf

Download (372kB)
[thumbnail of BAB IV YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB IV YOSSY E 1811022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (37kB)
[thumbnail of BAB V YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB V YOSSY E 1811022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (937kB)
[thumbnail of BAB VI YOSSY E 1811022.pdf] Text
BAB VI YOSSY E 1811022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA YOSSY E 1811022.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA YOSSY E 1811022.pdf

Download (9kB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang pengaruh komunikasi organisasi, komunikasi interpersonal terhadap kinerja karyawan perusahaan daerah air minum oku. Popolasi dalam penelitian ini berjumlah 30 orang responden, teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini melalui penyebaran kosioner. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis kuantitatif dengan menggunakan analalisis regresi linear berganda. Hasil dalam penenlitian ini menjelaskan thitung masing-masing variabel komunikasi interpersonal (X1) yaitu sebesar 2,766 dan komunikasi organisasi (X2) yaitu sebesar 3,006 lebih besar jika dibandingkan dengan nilai ttabel sebesar 2,051 yaitu menyatakan masingmasing variabel berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan pada perusahaan daerah air minum oku. Secara simultan terdapat pengaruh komunikasi organisasi dan komunikasi interpersonal terhadap kinerja karyawan perusahaan daerah air minum oku dengan Fhitung sebesar 131,291 lebih besar dari Ftabel sebesar 3,35 nilai koefesien determinasi ( R square) sebesar 0,907 artinya dalam hal ini
sumbangan komunikasi organisasi dan komunikasi interpersonal sebesar 90,7% sedangkan sisahnya 9,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak di teliti dalam penelitian ini.

Kata kunci : komunikasi organisasi, komunikasi interpersonal

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Universitas Baturaja > Jurnal > FEB > Manajemen
UBR > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Yudith Unbara
Date Deposited: 05 Jul 2023 05:04
Last Modified: 05 Jul 2023 05:04
URI: http://repository.unbara.ac.id/id/eprint/1520

Actions (login required)

View Item
View Item