PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN KOMUNIKASI TERHADAP LOYALITAS KERJA KARYAWAN PT. PEMUKA SAKTI MANIS INDAH KABUPATEN WAY KANAN LAMPUNG

Kristina Yuna, Hartati and Novegya, Ratih P., S.E., M.Si. and Rani, Anwar, S.Pd., M.M. (2023) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN KOMUNIKASI TERHADAP LOYALITAS KERJA KARYAWAN PT. PEMUKA SAKTI MANIS INDAH KABUPATEN WAY KANAN LAMPUNG. Other thesis, Universitas Baturaja.

[thumbnail of Cover(3) KRISTINA.pdf] Text
Cover(3) KRISTINA.pdf

Download (802kB)
[thumbnail of Abstrak KRISTINA.pdf] Text
Abstrak KRISTINA.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of BAB I KRISTINA.pdf] Text
BAB I KRISTINA.pdf

Download (117kB)
[thumbnail of BAB II(2)KRISTINA.pdf] Text
BAB II(2)KRISTINA.pdf

Download (174kB)
[thumbnail of BAB III(1)KRISTINA.pdf] Text
BAB III(1)KRISTINA.pdf

Download (237kB)
[thumbnail of BAB IV(1) KRISTINA.pdf] Text
BAB IV(1) KRISTINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (108kB)
[thumbnail of BAB V(2)KRISTINA.pdf] Text
BAB V(2)KRISTINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[thumbnail of BAB VI(3)KRISTINA.pdf] Text
BAB VI(3)KRISTINA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka(5) KKRISTINA.pdf] Text
Daftar Pustaka(5) KKRISTINA.pdf

Download (93kB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang Pengaruh Disiplin Kerja dan Komunikasi Terhadap Loyalitas Kerja PT. Pemuka Sakti Manis Indah Kabupaten Way Kanan Lampung. Sampel responden penelitian ini sebanyak 57 orang Karyawan PT. Pemuka Sakti Manis Indah. Metode analisis yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan menggunakan alat analisis Regresi Linear Berganda. Hasil analisis menjelaskan t-hitung masing-masing variabel Disiplin Kerja (X1) sebesar 3,409 dan Komunikasi (X2) sebesar 24,662 lebih besar dibandingkan dengan nilai t-tabel sebesar 2,0048, menyatakan variabel X1 dan X2 berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Kerja Karyawan Pada PT. Pemuka Manis Indah Kabupaten Way Kanan Lampung. Nilai F-hitung sebesar 931,354 lebih besar dari F-tabel sebesar 3,168 menyatakan bahwa secara bersama-sama Disiplin Kerja dan Komunikasi berpengaruh signifikan Terhadap Loyalitas Kerja PT. Pemuka Sakti Manis Indah. Nilai koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,972 artinya sumbangan pengaruh Disiplin Kerja dan Komunikasi terhadap Loyalitas Kerja sebesar 97,2%, sedangkan sisanya sebesar 2,8% dipengaruhi oleh variabel yang tidak disebutkan dalam penelitian ini yaitu karakteristik pribadi, karakteristik pekerjaan, karakteristik desain perusahaan/institusi dan pengalaman yang diperoleh dalam pekerjaan, Dterrs & Porter (Agustin, 2021:13).

Kata Kunci : Disiplin Kerja, Komunikasi, Loyalitas Kerja

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Universitas Baturaja > Jurnal > FEB > Ekonomi Pembangunan
UBR > Ekonomi Pembangunan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Yudith Unbara
Date Deposited: 08 Nov 2023 04:16
Last Modified: 08 Nov 2023 04:16
URI: http://repository.unbara.ac.id/id/eprint/1730

Actions (login required)

View Item
View Item