ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KELELAHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) CABANG BATURAJA

Irmaryanti, Yusmarin. and Noviansyah, Noviansyah,SE.M.Si and DYAH, AYU PUTRIANI,S.Pd,M.Si (2021) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KELELAHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) CABANG BATURAJA. Other thesis, Universitas Baturaja.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (225kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf

Download (116kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (129kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (243kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (87kB)

Abstract

Irmaryanti Yusmarin. 2021. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kelelahan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Baturaja. Skripsi dibimbing oleh Bapak Noviansyah, S.E., M. Si selaku Pembimbing I dan Ibu Dyah Ayu Putriani, S.Pd., M.Si, selaku Pembimbing II.

Kesehatan dan keselamatan kerja merupakan salah satu Persyaratan yang ditetapkan dalam hubungan ekonomi perdagangan barang dan jasa antara Negara anggota, termasuk bangsa Indonesia berdasarkan World Trade Organization (WTO).
Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah SWOT. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Faktor-Faktor yang Mempengarauhi Kelelahan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Baturaja. ada 4 faktor seperti stress berkepanjangan, kecapaian, frustasi dan ketidakberdayaan. Hasil analisis SWOT PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Baturaja bahwa Berdasarkan hasil analisis SWOT diperoleh bahwa di dalam matriks IFAS menunjukkan faktor kekuatan dan kelemahan memiliki total skor 2,78. Hal ini mengindikasikan bahwa PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Baturaja berada pada posisi internal yang begitu kuat. Selanjutnya, didalam matriks EFAS menunjukkan bahwa faktor peluang dan ancaman memiliki total skor 3,06. Hal ini mengindikasikan bahwa PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Baturaja dapat merespon peluang yang ada dengan cara yang luar biasa dan menghindari ancaman yang berada di pasar industrinya.

Kata Kunci: Kelelahan kerja karyawan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Universitas Baturaja > Jurnal > FEB > Manajemen
UBR > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Meria Unbara
Date Deposited: 11 Oct 2021 06:42
Last Modified: 11 Oct 2021 06:42
URI: http://repository.unbara.ac.id/id/eprint/191

Actions (login required)

View Item
View Item